Rabu, 10 Agustus 2011

Tim Safari Ramadhan Kab. Pdg Pariaman kunjungi Mesjid Mustaqim Korong Pd.Olo Nagari Kuranji Hilir

Selasa 09 agustus 2011. Beranggotakan tiga orang yang tergabung dalam kelompok 20, tim safari ramadhan kab.Pdg Pariaman, datang berkunjung ke mesjid Mustaqim korong Pd.Olo Nagari kuranji hilir kec S.limau. tujuan dari kedatangan tim tsb adalah, dalam rangka menjemput serta menerima aspirasi masyarakat sekaligus silaturahmi terkait dengan keajuan pembangunan Pdg.Pariaman seutuhnya baik dari segi fisik maupun mental. tim Safari ramadhan yg datang berkunjung malam itu dipimpin oleh Bpk.Syamsuardi Surma S.Sos , yang sehari hari bertugas sebagai kepala kantor pustaka dan arsip, didampingi oleh saudara Ramadi Ganto Suaro, wakil rakyat dari pemilihan wilayah 1 Pdg.Pariaman dan Saudara Edison Kabid perhubungan laut dinas perhubungan. turut hadir dalam kunjungan tsb walinagari kuranj hilir Firdaus Khatab dan camat Sei Limau.
Bapak Wali kita ini dalam sambutanya mengucapkan terimakasih kepada pemerintah kab.Pdg Pariaman melalui tim ramadhan yag telah berkunjung ke mesjid mustaqim. Kunjunga tsb sangat tepat sekali karena pasca gempa 30 september 2009 Mesjid kebanggaan warga Pd.Olo ini rusak berat.
Diakhir kunjunganya tim safari ramadhan ini menyerahkan sumbangan sebanyak RP.2.000.000 (dua juta rupiah ) yang diterima langsung oleh ketua Mesjid,Bapak  Drs.Rahmang MM.
                            disaksikan oleh jemaah, saudara Ramadi Ganto Suaro, didampingi oleh pimpinan rombngan Samsuardi Surma S.Sos, menyerahkan sumbangan sebesar RP.2.000.000 , yang diterima langsung oleh pengurus Bpk.Drs Rahmang MM
terlihat guru yang memberikan ceramah , Bpk. Tuanku Kuniang, guru tetap mesjid mustaqim dengan gaya nya yang khas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar