Dengan telah diserahkanya SK penetapan tersebut, maka walinagari berharap kepada kedua institusi tsb, agar kedepanya pasar A nagari kuranji hilir akan semakin maju dan berkembang, sehingga setiap minggunya para pedagang dan pembeli akan berdatangan ke sungai limau dengan ramai.
Badan komisi pasar A nagari kuranji hilir, periode 2011-2016, diketuai oleh Bpk. Alizar Mohan.Dt Majo Marah, dan pengurus pasar diketuai oleh Yurman Tanjung.

Penyerahan SK badan komisi pasar oleh Zardi Arnas,cmt S.limau kepada Bpk.Alizar Mohan,yang didampingi oleh walinagari kuranji hilir, Firdaus Khatab
Penyerahan SK pengurus pasar kepada Yurman Tanjung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar